Tak Berkategori
CEGAH STUNTING SEJAK DINI
Memperhatikan asupan makanan anak sejak dini sangat penting untuk menghindari berbagai permasalahan kesehatan akibat kekurangan gizi. Salah satu cara memastikan anak cukup asupan gizi dengan memperhatikan tinggi badan. Jika anak lebih pendek dari teman seusianya, bisa jadi anak memiliki masalah dengan pemenuhan gizinya. H. Nor Ipansyah, S.KM, Kasi Perbaikan Gizi Read more…